1.Jelaskan menurut anda perbedaan dan persamaan Tkinter dengan QT ? |
TKinter cukup mendasar, dan tidak menggunakan widget asli. Ini berarti bahwa aplikasi Tkinter akan terlihat sama pada platform apapun, namun dalam praktiknya, itu berarti akan terlihat jelek pada platform apapun, sangat mudah digunakan.
Qt adalah toolkit untuk pengembangan aplikasi grafis yang bersifat lintas-platform. Qt dikenal sebagai fondasi penyusun KDE sebuah lingkungan grafis yang populer di Linux.
Persamaan antara Tkinter dengan QT adalah
Cross-platform, dapat mengembangkan GUI, mudah untuk dipelajari dan digunakan.
Perbedaan antara Tkinter dengan QT adalah
1.TKINTER Sudah ada pada saat pertama kali instalasi python,sedangkan QT tidak.
2. TKinter itu mendasar, tidak menggunakan widget asli, tampilan hasil sederhana. Sedangkan, Qt itu aplikasi grafis, penyusun KDE di Linux, disusun dengan bahasa C++, dan mendukung akses ke basis data serta XML.
3.. Tkinter bermain baik dengan shell: Anda dapat mulai interpreter, melakukan hal-hal seperti 'import tkinter' 'tk = tkinter.Tk ()', dll dan membangun GUI Anda secara interaktif(dan akan responsif).
4. Tkinter kalau membuat aplikasi berbasis GUI dengan Tkinter kurang bagus dibandingkan dengan menggunakan QT
4. Tkinter kalau membuat aplikasi berbasis GUI dengan Tkinter kurang bagus dibandingkan dengan menggunakan QT
0 komentar:
Posting Komentar